DIGITALISASI DAN PROSES TRANSFORMASI PERUSAHAAN DALAM MENJALANKAN BISNIS DENGAN MENGIMPLEMENTASIKAN SYSTEM CUSTOMER RELATIONSHIP MANAJEMEN

Authors

  • Natallios Peter Sipasulta Univ. Gunadarma
  • Dionysia Kowanda Universitas Gunadarma
  • Siti Nurafiah Universitas Gunadarma

Keywords:

Digitalisasi, Kinerja, Otomasi, Pemasaran, Penjualan, Sistem

Abstract

Pada masa sebelum era 4.0 kebanyakan Perusahaan menjalankan bisnisnya dengan menggunakan pendekatan person to person, dimana interaksi antar manusia mengambil porsi yang sangat besar jika tidak ingin dikatakan merupakan keseluruhan proses pemasran dan penjualan produk barang atau jasa. Proses pemasaran yang dikembangkan dan dilaksanakan mengandalkan pendekatan pribadi antara agen/karyawan Perusahaan secara face-to-face. Hal ini tentu membutuhkan proses yang memakan waktu dan biaya yang tinggi mengingat dalam melaksanakan setiap pertemuan untuk proses  pemasaran maupun penjualan produk usaha diperlukan interaksi masnusia yang cukup tinggi agar terjadi pertukaran barang dan jasa yang dibutuhkan pelanggan.  Ketika memasuki era 4.0 maka pada era Industri 4.0 yang mulai diperkenalkan sejak 2011 dimaksudkan untuk memodernisasi proses bisnis, terutama pada industri manufaktur. Tidak mau ketinggalan maka perusahaan-perusahaan jasa juga kemudian mulai memikirkan untuk memakai teknoloi digital dalam menjalankan usahanya. Hal ini tentu tidak terlepas dari tujuan dari setiap perusahaan untuk mendapatkan keuntungan yang sebesar-besarnya. Penggunaan system Customer Management System / CRM merupakan bagian dari perubahan dunia usaha dalam me ingkatkan persaingan untuk tetap dapat mempertahankan dan meningkatkan keuntungan saat ini dan dimasa yang akan datang. Bagaiman pemanfaatan CRM, keunggulan fungsi-fungsinya, hasil yang dapat dicapai dalam implementasinya, kelemahan dan masih banyak lagi hal-hal lain yang dapat dikaji akan dibahas lebih dalam pada tulisan ini.

References

Baharudin, A., Firdaus, K., Kodarudin, A., & Saifudin, A. (2023). Analisis dan perancangan aplikasi Manajemen Hubungan Pelanggan (Customer Relationship Management) berbasis web di Fresh Market dan Food Plaza PIK dengan menggunakan Metode Spiral. JRIIN: Jurnal Riset Informatika Dan Inovasi, 1(7), 1008–1014.

Chen, I. J., & Popovich, K. (2003). Understanding customer relationship management (CRM): People, process and technology. Business Process Management Journal, 9(5), 672–688.

Ferrer-Estévez, M., & Chalmeta, R. (2023). Sustainable customer relationship management. Marketing Intelligence & Planning, 41(2), 244–262.

Fraihat, B., Abozraiq, A., Ababneh, A., Khraiwish, A., Almasarweh, M., & AlGhasawneh, Y. (2023). The effect of customer relationship management (CRM) on business profitability in Jordanian logistics industries: The mediating role of customer satisfaction. Decision Science Letters, 12(4), 783–794.

Iftika, M. V. P. (2023). ANALISIS CUSTOMER RELANTIONSHIP MANAGEMENT (CRM). Jurnal Pusdansi, 2(4).

Rozi, M. F. (2023). Aplikasi Customer Relationship Management (CRM) Berbasis Web Pada PT. Utomo International. OKTAL: Jurnal Ilmu Komputer Dan Sains, 2(05), 1355–1363.

Walenta, A. S., Kuswinardi, J. W., Wardani, A. N. K., Efendi, B., & Zulfikhar, R. (2023). Aplikasi Manajemen Hubungan Pelanggan (Customer Relationship Management CRM) dalam Era Digital: Analisis Literatur tentang Keuntungan dan Implementasi. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 22008–22013.

Wardati, N. K., Al Faruq, H. A., Kholidah, A. N., & Andriyanti, F. (2024). Korelasi Customer Relationship Management (CRM) dan Media Sosial pada Usaha Kecil dan Menengah (UKM). JUSTINDO (Jurnal Sistem Dan Teknologi Informasi Indonesia), 9(1), 17–26.

Wilson, H., Daniel, E., & McDonald, M. (2002). Factors for success in customer relationship management (CRM) systems. Journal of Marketing Management, 18(1–2), 193–219.

Downloads

Published

2024-06-30

How to Cite

Sipasulta, N. P., Dionysia Kowanda, & Siti Nurafiah. (2024). DIGITALISASI DAN PROSES TRANSFORMASI PERUSAHAAN DALAM MENJALANKAN BISNIS DENGAN MENGIMPLEMENTASIKAN SYSTEM CUSTOMER RELATIONSHIP MANAJEMEN. Jurnal Ekonomi Dan Manajemen, 3(2), 168–174. Retrieved from https://journal.admi.or.id/index.php/JEKMA/article/view/1500

Similar Articles

1 2 3 4 5 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.