ANALISIS SPASIAL DAYA DUKUNG LAHAN PERMUKIMAN DI KOTA TERNATE

Authors

  • Philia Christi Latue Universitas Pattimura
  • Heinrich Rakuasa Universitas Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.56127/jukim.v2i03.601

Keywords:

spatial analysis, settlement land carrying capacity, ternate

Abstract

Pertumbuhan penduduk mengarah pada ketersediaan lahan permukiman. Tekanan populasi ini menyebabkan ketidakseimbangan dengan kemampuan lahan permukiman di Kota Ternate. Penelitian ini bertujuan untuk analisis spasial daya dukung lahan permukiman di Kota Ternate. Formula dalam menyusun daya dukung lahan permukiman diperlukan besaran luas lahan permukiman yang layak untuk bermukim dan standar luas kebutuhan lahan tiap penduduk. Standar luas kebutuhan penduduk per kapita menurut Standar Nasional Indonesia Nomor 03-1733-2004 tentang tata cara perencanaan lingkungan perumahan, standar luas kebutuhan ruang/kapita (m²/kapita) yaitu 26 m². Hasil penelitian ini menunjukan bahwa daya dukung lahan permukiman Kota Ternate di tahun 2023 sebesar 3.16 m²/kapita yang mengambarkan daya dukung lahan permukiman di Kota Ternate masih sangat tinggi dan masih mampu menampung penduduk untuk bermukim membangun rumah disana, maka dapat diartikan bahwa Kota Ternate memiliki kapasitas lahan permukiman yang masih relatif tinggi dibandingkan dengan jumlah penduduknya, sehingga masih terdapat ruang untuk pengembangan permukiman yang dapat diakomodasi oleh daya dukung lahan yang ada. Dengan adanya analisis spasial daya dukung lahan permukiman, diharapkan pembangunan kota Ternate dapat dilakukan secara berkelanjutan dan terencana dengan baik, sehingga dapat memberikan manfaat yang optimal bagi masyarakat Kota Ternate.

References

BPS, Kota Ternate Dalam Angka 2023. BPS Kota Ternate, 2023.

Y. Rakuasa, H., & Pakniany, “Spatial Dynamics of Land Cover Change in Ternate Tengah District, Ternate City, Indonesia,” Forum Geogr., vol. 36, no. 2, pp. 126–135, 2022, doi: DOI: 10.23917/forgeo.v36i2.19978.

H. Latue, P. C., & Rakuasa, “Analysis of Land Cover Change Due to Urban Growth in Central Ternate District, Ternate City using Cellular Automata-Markov Chain,” J. Appl. Geospatial Inf., vol. 7, no. 1, pp. 722–728, 2023, doi: https://doi.org/10.30871/jagi.v7i1.4653.

L. Muta’Ali, Teknik analisis regional untuk perencanaan wilayah, tata ruang dan lingkungan. Yogyakarta: Badan Penerbit Fakultas Geografi Universitas Gadjah Mada, 2015.

N. I. Fitri, A. Damayanti, T. L. L. Indra, and M. Dimyati, “Cellular Automata and Markov Chain Spatial Modeling for Residential Area Carrying Capacity in Samarinda City, East Kalimantan Province,” IOP Conf. Ser. Earth Environ. Sci., vol. 673, no. 1, p. 12051, Feb. 2021, doi: 10.1088/1755-1315/673/1/012051.

H. Salakory, M., Rakuasa, “Modeling of Cellular Automata Markov Chain for predicting the carrying capacity of Ambon City,” J. Pengelolaan Sumberd. Alam dan Lingkung., vol. 12, no. 2, pp. 372–387, 2022, doi: https://doi.org/10.29244/jpsl.12.2.372-387.

E. Harisun, “The Concept of Sustainable Architecture on Public Open Space Design in the Waterfront Area of Ternate City (Case Study: Area Tapak I),” in Proceedings of the 5th International Conference on Food, Agriculture and Natural Resources (FANRes 2019), 2020, vol. 194, no. FANRes 2019, pp. 408–413. doi: https://doi.org/10.2991/aer.k.200325.082.

G. S. Heinrich Rakuasa, “Analisis Spasial Kesesuaian dan Evaluasi Lahan Permukiman di Kota Ambon,” J. Sains Inf. Geogr. (J SIG), vol. 5, no. 1, pp. 1–9, 2022, doi: DOI: http://dx.doi.org/10.31314/j%20sig.v5i1.1432.

D. Chen, Q. Zhou, and L. Yu, “Response of resources and environment carrying capacity under the evolution of land use structure in Chongqing Section of the Three Gorges Reservoir Area,” J. Environ. Manage., vol. 274, p. 111169, Nov. 2020, doi: 10.1016/j.jenvman.2020.111169.

B. Ma, “Literature review on land carrying capacity of the coordinated development of population, resources, environment and economy,” AIP Conf. Proc., vol. 1890, no. 1, p. 40106, 2017, doi: 10.1063/1.5005308.

K.-T. Chang, “Geographic Information System,” in International Encyclopedia of Geography: People, the Earth, Environment and Technology, Oxford, UK: John Wiley & Sons, Ltd, 2017, pp. 1–9. doi: 10.1002/9781118786352.wbieg0152.

B. Kılıç, “Determination of wind dissipation maps and wind energy potential in Burdur province of Turkey using geographic information system (GIS),” Sustain. Energy Technol. Assessments, vol. 36, no. October, p. 100555, 2019, doi: 10.1016/j.seta.2019.100555.

Lia Yulia Iriani, “Proyeksi Daya Dukung Lahan Terhadap Kebutuhan Rumah di Kota Tangerang Selatan,” J. Sos. Ekon. Pekerj. Umum, vol. 8, no. 2, pp. 1–13, 2017.

S. Guo, C. Li, S. Liu, and K. Zhou, “Land carrying capacity in rural settlements of three gorges reservoir based on the system dynamic model,” Nat. Resour. Model., vol. 31, no. 2, p. e12152, May 2018, doi: 10.1111/nrm.12152.

B. Widodo et al., “Analysis of Environmental Carrying Capacity for the Development of Sustainable Settlement in Yogyakarta Urban Area,” Procedia Environ. Sci., vol. 28, pp. 519–527, 2015, doi: https://doi.org/10.1016/j.proenv.2015.07.062.

R. Lamonda, Supriatna, R. Hernina, M. D. M. Manessa, and Y. Ristya, “Spatial Dynamics Model for Land Carrying Capacity Prediction in Tangerang Selatan City,” E3S Web Conf., vol. 125, no. 201 9, 2019, doi: 10.1051/e3sconf/201912501006.

L. Hasmita, C. E. Sekarrini, and K. N. Septiana, “Study of Environmental Carrying Capacity for Settlement Development in Ranah Batahan District, Pasaman Barat Regency,” IOP Conf. Ser. Earth Environ. Sci., vol. 412, p. 012002, Jan. 2020, doi: 10.1088/1755-1315/412/1/012002.

Badan Standar Nasional, “Tata cara perencanaan lingkungan perumahan di perkotaan SNI 03-1733-2004,” p. 58, 2004.

Published

2023-05-16

How to Cite

Latue, P. C., & Rakuasa, H. . (2023). ANALISIS SPASIAL DAYA DUKUNG LAHAN PERMUKIMAN DI KOTA TERNATE. Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 2(03), 12–16. https://doi.org/10.56127/jukim.v2i03.601

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.