RENCANA STRATEGIK PENGELOLAAN BISNIS WISATA RELIGIUS : TIRTA TAMAN MUMBUL SANGEH BALI
DOI:
https://doi.org/10.56127/jukim.v2i03.760Keywords:
Wisata Religius, analisis faktor eksternal (EFAS), analisis faktor internal (IFAS)Abstract
Wisata Religi adalah jenis wisata yang mengacu pada perjalanan ke tempat-tempat suci, seperti kuil, gereja, masjid, atau tempat suci lainnya, yang memiliki nilai keagamaan dan spiritual bagi orang yang berkunjung. Wisata Religi dapat memberikan pengalaman yang mendalam dan dapat membantu seseorang untuk memperdalam keyakinan dan kepercayaan mereka. Lokasi penelitian ini berada di Tirta Taman Mumbul Sangeh, Desa Sangeh, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Teknik analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis SWOT, Analisis IFAS & EFAS. Hasil menunjukkan bahwa posisi Tirta Taman Mumbul Sangeh berada di Kuadran I (progresif). Kuadran 1 atau progresif yang memiliki nilai lebih pada faktor kekuatan dan peluang pada objek wisata tersebut. Progresif diartikan sebagai suatu organisasi yang berada pada kondisi yang kuat sehingga sangat dimungkinkan untuk terus melakukan pengembangan sehingga objek wisata Tirta Taman Mumbul Sangeh mampu berkembang secara optimal dan memperoleh kemajuan.
References
Anom, I. P. T., Mahagangga, I. G. O., SURYAWAN, I., & KOESBARDIATI, T. (2020). Case Study of Balinese Tourism: Myth as Cultural Capital. Utopía y Praxis Latinoamericana, 25(6), 122-133.
Ayumi, L. (2020). Melihat Profil Kabupaten Dengan Tax Ratio Tertinggi Se-Indonesia. DDTC Fiscal Research. Diakses pada Juni 26, 2020, dari https://news.ddtc.co.id/melihat-profil-kabupaten-dengan-tax-ratio-tertinggi-se-indonesia-
Freddy Rangkuti, 2004, Analisis SWOT Teknik Membedah Kasus Bisnis, PT. Graedia, Jakarta
Gayatri, Arum. 1994. Antropologi Budaya. Bandung: Rosdakarya.
Koentjaraningrat (2004), Religi Sebagai Kepercayaan Hidup
Mahagangga, I., Oka, G. A., & Suryawan, I. B. Anom, I Putu dan Kusuma Negara, I Made. 2018. Evolusi Pariwisata Di Indonesia, Turismemorfosis di Kabupaten Badung, kabupaten Banyuwangi dan kabupaten Luwu Timur. Denpasar: Cakra Media Utama.
Ommani, A. R. (2001). Strategies of rural development in Shoushtar Township of Iran (applying SWOT method). Journal of American Science, 7(1), 969–972http:// www.americanscience.org.
Reihanian, A., Noor Zalina Binti, M., Kahrom, E., & Hin, T. W. (2012). Sustainable tourism development strategy by SWOT analysis: Boujagh National Park, Iran. Tourism Management Perspectives, 4, 223–228. https://doi.org/10.1016/j.tmp.2012.08.005.
Richard L. Daft, 2010, Era Baru Manajemen,Edward Tanujaya, Edisi 9,Salemba Empat
Umar A. (2016). Strategi Pengenbangan Bisnis Pada Bisnis Pariwisata, Jurnal Ekonomi Vol. 7 No. 2
Wawan Restiawan, I. K., & Agus Prayogi, P. (2019). Strategi Pengembangan Potensi Wisata Pancoran Solas Sebagai Objek Wisata Religi Di Desa Sangeh Kecamatan Abian Semal Kabupaten Badung.