PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, MOTIVASI DAN PELATIHAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT.GREEN GARDEN (Study khasus di PT. Green Garden)

Authors

  • Romatua Manurung Universitas Dian Nusantara
  • Achmad Tarmizi Universitas Dian Nusantara

DOI:

https://doi.org/10.56127/jukim.v2i05.919

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Lingkungan kerja, Motivasi, dan Pelatihan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Green Garden. Penelitian ini dilakukan di PT. Green Garden Jakarta Utara pada seluruh karyawan PT. Green Garden. Sampel ditentukan dengan menggunakan teknik sampling jenuh dengan jumlah 50 responden. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer,yaitu menyebarkan kuisioner,Skala pengukuran yang digunakan adalah skala likert.Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis data kuantitatif. Pengolahan data menggunakan perangkat lunak SPSS versi 26. Penelitian ini menggunakan alat analisis regresi linier berganda. Hipotesisi diuji T dan uji F. Hasil pengujian menunjukkan bahwa Lingkungan kerja secara parsial variabel (X1) Lingkungan kerja berpengaruh secara negatif terhadap Kinerja Karyawan, Dan hasil pengujian bahwa Motivasi secara parsial variabel (X2)  Motivasi berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan, Serta  Dan hasil pengujian bahwa variabel (X3) Pelatihan  kerja secara parsial dengan demikian secara parsial variabel pelatihan kerja berpengaruh tidak signifikan terhadap kinerja karaywan. Dan seluruh variabel independen (independen) yaitu variabel Lingkungan Kerja, Motivasi, Pelatihan Kerja memberikan kontribusi terhadap variabel dependen yaitu kinerja karyawan   sebesar 64 %  sedangkan sisanya sebesar 36% dipengaruhi oleh variabel yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini.

References

Abubakar, R. (2021). Pengantar metodologi penelitian. digilib.uin-suka.ac.id.

Adiyasa, N. I. W., & Windayanti, W. (2019). Pengaruh motivasi, kepuasan kerja, dan kepemimpinan terhadap kinerja karyawan pada PT. XYZ. Jurnal Manajemen Strategi Dan Aplikasi Bisnis, 2(1), 23–30. https://doi.org/10.36407/jmsab.v2i1.44

Afandi, P. (2018). Manajemen sumber daya manusia (Teori, konsep dan indikator). Riau: Zanafa Publishing.

da Costa Barbosa, B. C., Leonardo, L. H., & ... (2018). Influence of intervaled training of high intensity in improving blood hypertension. International Journal of ….

Effendy, A. A., & Fitria, J. R. (2019). Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pt. Modernland Realty, Tbk). JIMF (Jurnal Ilmiah Manajemen Forkamma).

Ekonomi, F., Unisma, B., Mulia, E. A., Djaelani, A. K., & Wahono, B. (n.d.). e-Jurnal Riset Manajemen PRODI MANAJEMEN Pengaruh Pelatihan, Disiplin Kerja, dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai pada PT Kappa Carrageenan Nusantara Pasuruan. 12–21.

Fahraini, F., & Syarif, R. (2022). Pengaruh Kompensasi, Disiplin Kerja dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. Nikos Distribution Indonesia. Ikraith-Ekonomika, 5(1), 20–30.

Frimayasa, A., & Lawu, S. H. (2020). Pengaruh komitmen organisasi dan human capital terhadap kinerja pada karyawan pt. Frisian flag. Equilibrium: Jurnal Ilmiah Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 9(1).

Furtika, S. M. (2019). PENGARUH RETURN ON ASSET RETURN ON EQUITY DAN EARNING PER SHARE TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Kasus pada Perusahaan Jasa yang Terdaftar di BEI yang Termasuk Kelompok JII). Universitas Muhammadiyah Sukabumi.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hafeez, I., Yingjun, Z., Hafeez, S., Mansoor, R., & ... (2019). Impact of workplace environment on employee performance: mediating role of employee health. Business, Management ….

Hartati, Y., Ratnasari, S. L., & Susanti, E. N. (2020). Pengaruh Kompetensi, Komunikasi, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Indotirta Suaka. Jurnal Dimensi, 9(2), 294–306. https://doi.org/10.33373/dms.v9i2.2542

Hidayat, R. (2021). Pengaruh motivasi, kompetensi dan disiplin kerja terhadap kinerja. Widya Cipta: Jurnal Sekretari Dan Manajemen.

Huda, K., & Sholeh, R. (2019). Pengaruh Pelatihan, Motivasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Sumber Rukun Mandiri Mojokerto. INOBIS: Jurnal Inovasi Bisnis Dan Manajemen ….

Kariyamin, K., Hamzah, N., & Lantara, N. (2020). Pengaruh Motivasi, Kompetensi, dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai. Tata Kelola, 7(1), 10–18. https://doi.org/10.52103/tatakelola.v7i1.65

Lawu, S. H., Shinta, M. R., & Frimayasa, A. (2019). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Kantor Kelurahan Cipinang Cempedak Jakarta Timur. Aktiva-Jurnal Penelitian Ekonomi Dan Bisnis, 3(2), 11–20.

Mangkunegara, A. P., & Prabu, A. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan (Cetakan 14). PT. Remaja Rosdakarya.

Marjaya, I., & Pasaribu, F. (2019). Pengaruh kepemimpinan, motivasi, dan pelatihan terhadap kinerja pegawai. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister ….

Nurhastuti, B., Marzuki, F., Sumardjo, M., & Supriadi, Y. N. (2022). The Influence of Training, Motivation, and Job Satisfaction on Employee Performance at PT. Parkland World Indonesia. International Journal of Business, Technology and Organizational Behavior (IJBTOB), 2(3), 244–256. https://doi.org/10.52218/ijbtob.v2i3.197

Pangestika, K. D., Astari, G. O., Silaban, M., & Haitami, M. (2019). Pengaruh Pelatihan Dan Disiplin Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT . Perkebunan Sumatera Utara. Jurnal Mutiara Manajemen, 4(1), 323.

Prabowo, Lindu Anwar, S. (2018). WIGA : Jurnal Penelitian Ilmu Ekonomi , Volume 8 Nomor 1 | 24 WIGA : Jurnal Penelitian Ilmu Ekonomi , Volume 8 Nomor 1 | 25. Jurnal Penelitian Ilmu Ekonomi, 8(1), 24–31.

Prasetiyo, E., Riadi, F., Rinawati, N., & Resawati, R. (2021). Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Acman: Accounting and Management Journal, 1(2), 61–66. https://doi.org/10.55208/aj.v1i2.20

Robby, & Sutiyanti. (2021). Pengaruh Motivasi, Pelatihan Dan Disiplin Terhadap Kinerja Karyawan Pada Hotel Berbintang Di Kota Batam. Conference on Management, Business, Innovation, Education and Social Science, 1(1), 457–467.

Rukamda, R., & Frimayasa, A. (2023). Pengaruh Pengembangan Karir, Lingkungan Kerja Dan Displin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Memory. Madani: Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 1(7).

Sazly, S., & Permana, D. (2020). Pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai pada Kantor Kecamatan Teluknaga Kabupaten Tangerang. Perspektif: Jurnal Ekonomi Dan Manajemen ….

Simanjuntak, M. F., & Frimayasa, A. (2023). Pengaruh Beban Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada PT Global Arrow Jakarta. Jurnal Portofolio: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 2(3), 258–269.

Sisca, S., Chandra, E., Sinaga, O. S., Revida, E., Purba, S., & ... (2020). Teori-Teori Manajemen Sumber Daya Manusia. books.google.com.

Sugiarti, E. (2022). The Influence of Training, Work Environment and Career Development on Work Motivation That Has an Impact on Employee Performance at PT. Suryamas Elsindo …. International Journal of Artificial Intelligence Research.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Alfabeta.

Tinggi, S., & Ekonomi, I. (n.d.). The Influence of Sharia Compliance, Good Corporate Governance and Competence of Amil Zakat on Management of Zakat Funds The Influence of Sharia Compliance, Good Corporate Governance and Competence of Amil Zakat on Management of Zakat Funds (Case Study at . 1–19.

Wati, Y. R., & Baskoro, E. (2021). Pengaruh Pelatihan Kerja, Pemberdayaan Karyawan dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Manajemen Diversifikasi, 1(2), 198–211.

Wicaksono, R. M., Ali, H., & Syarief, F. (2022). REVIEW MSDM: PENGARUH PELATIHAN, LINGKUNGAN KERJA DAN DISIPLIN TERHADAP KINERJA DAN KEPUASAN KERJA. … MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN ….

Widyanti, R., & Basuki, M. S. (2021). Perilaku Organisasi (Teori dan Konsep) Jilid 1 (Vol. 207). Media Sains Indonesia.

Downloads

Published

2023-09-14

How to Cite

Manurung, R. ., & Achmad Tarmizi. (2023). PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, MOTIVASI DAN PELATIHAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT.GREEN GARDEN (Study khasus di PT. Green Garden). Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 2(05), 1–14. https://doi.org/10.56127/jukim.v2i05.919

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.