ANALISIS TERHADAP BIDANG USAHA PERTANIAN PADA DISPERINDAG KABUPATEN BENER MERIAH MELALUI MODEL BISNIS KANVAS
DOI:
https://doi.org/10.56127/jekma.v3i1.1205Keywords:
Harvest, Commodity, Business Concept CanvasAbstract
Pada penelitian ini merujuk pada komoditi perdagangan daerah di kabupaten bener meriah dengan meliputi hasil pertanian kopi, tomat, dan cabai. Pembaharuan tersebut terhadap hasil produk dengan label yang lebih unggul untuk dapat dipertahankan oleh masyarakat maupun sektor pertanian yang berkelanjutan terhadap hasil produk tani ini merambah dengan skala nasional untuk memajukan pertanian daerah secara luas. Adapun indikasi hasil panen tercatat mencapai persentase 88% dengan cakupan yang signifikan pada instansi tersebut, sehingga dapat mengungguli hasil tani dengan daerah lain. Metode ini menggunakan teknik kualitatif berdasarkan konsep awal melaui model bisnis kanvas. Konsep tersebut untuk didapatkan bagaimana proses awal hingga dapat didistribusikan keberbagai daerah, serta dapat memaksimalkan pendapatan masyarakat yang menuju Indonesia Sejahtera. Dalam peningkatan pada hasil tani ini tentunya didukung oleh OPD terkait melalui peran serta dengan peningkatan model bisnis yang akan terus ditekuni dengan melihat cakupan distribusi yang merata. Adapun hasil akhir dari penelitian ini untuk memberikan literasi informasi yang dapat digunakan oleh instansi sebagai kelengkapan data pada hasil tani di kabupaten bener meriah
References
Blank, S. G., & Dorf, B. (2012). The Startup Owner's Manual: The Step-By-Step Guide for Building a Great Company. K and S Ranch.
Osterwalder, A., & Pigneur, Y. (2010). Business Model Generation: A Handbook for Visionaries, Game Changers, and Challengers. John Wiley & Sons.
Juliansyah Noor, S. E. (2020). Manajemen strategi konsep dan model bisnis. La Tansa Mashiro Publisher.
PUTRI, F. M. (2020). EVALUASI MODEL BISNIS PADA STARTUP ELEXTRA MENGGUNAKAN PENDEKATAN MODEL BISNIS KANVAS.
Royan, F. M. (2014). Bisnis Model Kanvas Distributor. Gramedia Pustaka Utama.
Jurnal
Adhitya, D., & Eka, M. (2016). Analisis Model Bisnis Pada Bisnis Sepatu Guten. Inc Menggunakan Model Bisnis Kanvas. Jurnal Sosioteknologi, 15(3), 324.
Azhar, R. M., Suparno, O., & Djohar, S. (2017). Pengembangan model bisnis pada lokawisata baturaden menggunakan business model canvas. MANAJEMEN IKM: Jurnal Manajemen Pengembangan Industri Kecil Menengah, 12(2), 137-144.
Fitrihana, N. (2017). Model Bisnis Kanvas untuk Mengembangkan Teaching Factory Di SMK Tata Busana Guna Mendukung Tumbuhnya Industri Kreatif. Jurnal Taman Vokasi, 5(2), 212-218.
Sulastri, S., Adam, M., Saftiana, Y., Nailis, W., & Putri, Y. H. (2022). Pelatihan dan pendampingan penyusunan rencana bisnis model kanvas bagi usaha mikro kecil dan menengah. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 6(1), 121-130.
Yehezkiel, R. H., Purnomo, D., & Kastaman, H. R. (2021). Perancangan Model Bisnis Kopi Tapanuli Utara Menggunakan Model Bisnis Kanvas pada Startup Trafeeka Coffee. Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis, 5(3), 723-734.