PENGARUH KOMPENSASI,BEBAN KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN

Authors

  • Ahmad Ryan Syach Universitas Dian Nusantara
  • Yanthy Herawaty Purnama Universitas Dian Nusantara

DOI:

https://doi.org/10.56127/jukim.v2i05.938

Keywords:

Kompensasi, Beban Kerja, Disiplin Kerja, Kinerja

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompensasi, beban kerja dan disiplin kerja terhadap PT Arsa Indonesia. Populaemployee performancesi dalam penelitian ini berjumlah 82 orang. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan mengunakan metode deskriptif. Data yang diolah merupakan data primer yang diperoleh dari hasil penyebaran kuesioner dengan teknik jenuh sampling. diperoleh sampel sebanyak 82 responden. Analisis data dilakukan dengan menggunakan program PLS (Partial Least Square). Hasil penelitian ini menunjukan kompensasi dan beban kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan sedangkan disiplin kerja tidak memiliki pengaruh terhadap kinerja karyawan

References

Asriani, D., BL, M., & Abdullah, I. (2020). Pengaruh Beban Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Dinas Tenaga Kerja Kota Makassar. Jurnal Profitability Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, 2(2), 58–69. https://journal.unismuh.ac.id/index.php/profitability

Hasibuan, E. A., & Afrizal. (2019). Analisis Pengaruh Kompetensi, Lingkungan Kerja, Dan kompensasi. JEM: Jurnal Ekonomi Dan Manajemen STIE Pertiba Pangkalpinang, 5(1), 22–41.

Jufrizen, & Hadi, F. P. (2021). Pengaruh Fasilitas Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan Melalui Motivasi Kerja. Jurnal Sains Manajemen, 7(1), 35–54.

Jufrizen, J., & Sitorus, T. S. (2021). Pengaruh Motivasi Kerja dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Dengan Disiplin Kerja Sebagai Variabel Intervening. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Edukasi Sosial Dan Humaniora, 1(1), 841–856.

Syamsu, N. N., Soelton, M., Nanda, A., Putra, R. L., & Pebriani, P. (2019). Bagaimanakah Konflik Peran Dan Beban Kerja Mempengaruhi Kinerja Karyawan Dengan Burnout Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 5(1), 1. https://doi.org/10.22441/jimb.v5i1.5621

Zainuri, & Mundakir. (2018). The effect of compensation and motivation on the performance of civil servants with job satisfaction as an intervening variable. BMAJ: Business Management Analysis Journal, 1(1), 26–36.

Downloads

Published

2023-09-14

How to Cite

Syach, A. R. ., & Purnama, Y. H. . (2023). PENGARUH KOMPENSASI,BEBAN KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN. Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 2(05), 76–81. https://doi.org/10.56127/jukim.v2i05.938

Similar Articles

<< < 1 2 3 4 5 6 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.