PENGARUH STRESS KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUASAN KERJA (STUDI PT VIVA TEHNIK MANDIRI)
DOI:
https://doi.org/10.56127/jaman.v3i2.842Keywords:
stress kerja ,motivasi , kompensasi dan kepuasan kerjaAbstract
Sumber Daya Manusia harus diprioritaskan dalam sebuah bisnis agar karyawan puas dengan pekerjaannya, yang akan memberikan dampak yang baik bagi organisasi. Kepuasan kerja dipengaruhi oleh berbagai faktor, antara lain stres kerja, motivasi dan kompensasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh stres kerja, motivasi dan kompensasi terhadap kepuasan kerja. Dalam penelitian ini data dianalisis dengan menggunakan analisis Uji Instrumen, Analisis Deskriptif, Uji Asumsi Klasik, dan Analisis Regresi Berganda. Tahap awal penelitian ini adalah menentukan indikator untuk setiap variabel dan menyusun pernyataan yang akan digunakan sebagai kuesioner. Setelah data diperoleh, diperiksa validitas dan reliabilitas pertanyaan untuk setiap variabel. Tahap kedua menguji hubungan pengaruh stress kerja, motivasi dan kompensasi terhadap kepuasan kerja. Tahapan selanjutnya akan menilai temuan penelitian untuk setiap asosiasi variabel.
References
Ariana, R. (2016). 済無2019, 1–23. Dewi, C. N. C., Bagia, I. W., & Susila, G. P. (2018). Pengaruh Stres Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bagian Tenaga Penjualan Ud Surya Raditya Negara. Bisma: Jurnal Manajemen, 4(2), 154–161.
Ghozali. (2018). Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Noach Cafe And Bistro. Agora, 7(2), 1–5. https://publication.petra.ac.id/index.php/manajemen-bisnis/article/view/8734/7880
Ii, B. A. B., & Teori, L. (2019). Edy Sutrisno (2019,p.74). 11–30
Lestari, U. P., Sinambela, E. A., Mardikaningsih, R., & Darmawan, D. (2020). Pengaruh Efikasi Diri Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah, 3(2), 529–536.
Muslimin, U. (2021). Pengaruh Retailing Mix Terhadap Keputusan Pembelian. Amsir Management Journal, 1(2), 81–92. https://doi.org/10.56341/amj.v1i2.22
Nusran. (2019). Stres Kerja 2018. 16–38.
Pusat, A. R., Kependudukan -Lipi, P., & Penulis, K. (2017). PENGAMBILAN KEPUTUSAN TENAGA KERJA INDONESIA (TKI) PEREMPUAN UNTUK BEKERJA DI LUAR NEGERI: KASUS KABUPATEN CILACAP (DECISION MAKING TO WORK OVERSEAS AMONG INDONESIAN WOMEN LABOR MIGRANTS: THE CASE OF CILACAP DISTRICT). Jurnal Kependudukan Indonesia |, 12(Juni), 39–54. https://www.kudminosaroyocilacap.com/info-
Puspasari, H., & Puspita, W. (2022). Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian Tingkat Pengetahuan dan Sikap Mahasiswa terhadap Pemilihan Suplemen Kesehatan dalam Menghadapi Covid-19. Jurnal Kesehatan, 13(1), 65. https://doi.org/10.26630/jk.v13i1.2814
Putri, S. R. D. (2021). ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN SPARE PART (Studi pada AHASS Setio Motor). Doctoral Dissertation, STIE PGRI Dewantara, 43–51. http://repository.stiedewantara.ac.id/1947/5/14. BAB III.pdf
Qoyyimah, M., Abrianto, T. H., & Chamidah, S. (2020). Pengaruh Beban Kerja, Stres Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi PT. INKA Multi Solusi Madiun.
ASSET: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 2(1), 11–20. https://doi.org/10.24269/asset.v2i1.2548
Reppi, B., Sumampouw, O. J., & Lestari, H. (2020). Faktor-faktor Risiko Stres Kerja pada Aparatur Sipil Negara. In Sam Ratulangi Journal of Public Health (Vol. 1, Issue 1).
Silfiana, I. M. (2021). Pengaruh Stres Kerja Dan Konflik Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Kantor Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Karo. 8–39.
Suwandana, I. G. M. (2020). DIMEDIASI OLEH KEPUASAN KERJA KARYAWAN KOPERASI GRAHA CANTI SEMAWANG-SANUR
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana ( Unud ), Bali, Indonesia ABSTRAK Pentingnya pengelolaan sumber daya manusia yang berkualitas dan kompetitif merupakan elemen terpe. 9(5), 1899–1920.
Suwistiningtyas, F., Herawati, J., Septyarini, E., Suwistiningtyas, F., Herawati, J., & Septyarini, E. (2022). Analisis Pengaruh Kepuasan Kerja Terhadap Turnover Intentions Dengan Komitmen Organisasi Analysis of the Effect of Job Satisfaction on Turnover Intentions With Organizational Commitment. 8(1), 67– 80.
Teni, & Agus Yudiyanto. (2021). Pengaruh Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Kedokan
Bunder Kabupaten Indramayu. Jurnal Pendidikan Indonesia, 2(1), 105–117. https://doi.org/10.36418/japendi.v2i1.73.
Utami. (2017). Faktor Pengaruh Pada Stres Kerja. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
Vanchapo. (2020). Hubungan antara tuntutan pekerjaan dengan stres kerja pada anggota satuan polisi pamong praja. Jurnal Penelitiian Psikologi, 8(2), 126–136.