PENGARUH KOMUNIKASI TERAPEUTIK TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PASIEN PRE OPERASI DI RSU PKU MUHAMMADIYAH SRAGEN

Authors

  • Sri Handayani ITS PKU Muhammadiyah Surakarta
  • Oktika Supiara ITS PKU Muhammadiyah Surakarta
  • Tomy Adi Prasetyo ITS PKU Muhammadiyah Surakarta

DOI:

https://doi.org/10.56127/jukeke.v3i1.1268

Keywords:

Komunikasi Terapeutik, Kecemasan Pasien Pre Operasi

Abstract

Latar Belakang: Kecemasan merupakan masalah yang berhubungan dengan segala macam prosedur asing yang terjadi ketika seseorang merasa terancam baik fisik maupun psikologisnya. Komunikasi merupakan komponen penting dalam praktik keperawatan. Tujuan penelitian: Untuk mengetahui pengaruh komunikasi terapeutik terhadap tingkat kecemasan pasien pre operasi. Metode: Penelitian ini menggunakan pre eksperimen dengan pendekatan one group pre-post test design. Populasi penelitian ini adalah semua pasien pre operasi di bangsal RSU PKU Muhammadiyah Sragen rata-rata tiap bulan pada tahun 2023 sebanyak 90 pasien. Sampel penelitian dipilih sejumlah 32 responden yang diambil dengan teknik quota sampling. Instrument penilaian kecemasan menggunakan Zung Self-Rating Anxiety Scale yang terdiri dari 20 pertanyaan. Analisis data menggunakan analisis univariat dan analisis bivariat dengan uji dependent t-test. Hasil: sebagian besar responden mengalami cemas sedang sejumlah 24 responden (75,0%). Masih terdapat sejumlah 8 responden (25,0%) responden yang mengalami cemas sedang. Hasil uji statistik dengan menggunakan uji paired T Test didapatkan p value 0,000 < dibandingkan dengan alpha 0,05, sehingga disimpulkan bahwa ada pengaruh tindakan komunikasi terhadap kecemasan pasien di RSU PKU Muhammadiyah Sragen. Simpulan: Ada pengaruh tindakan komunikasi terhadap kecemasan pasien di RSU PKU Muhammadiyah Sragen (p value: 0,000<0,05).

References

Abate, S. M., Chekol, Y. A. and Basu, B. 2020. Global prevalence and determinants of preoperative anxiety among surgical patients: A systematic review and meta-analysis, International Journal of Surgery Open, 2(5): 6–16.

Baderiyah, A., Pitoyo, J. and Setyarini, A. 2022. Pengaruh Hand Massage Terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Pada Pembedahan Elektif. Journal of Applied Nursing Jurnal Keperawatan Terapan, 7(2): 116.

Febriyanti, F., Sutresna, N. and Prihandini, C. W. 2020. Pengaruh Komunikasi Terapeutik Perawat Terhadap Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pra Operasi. Caring, 4(1) : 35–39.

Hasanah, N. 2017. Hubungan Pengetahuan Pasien Tentang Informasi Pre Operasi Dengan Kecemasan Pasien Pre Operasi, Jurnal Ilmiah Kesehatan, 6(2): 48-53.

Hidayat, A. I. and Siwi, A. S. 2019. Manajemen Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi : Literature Review, Journal of Bionursing, 1(1): 111–121.

Muhith, Abdul., dan Siyoto, A. 2018. Aplikasi Komunikasi Terapeutik Nursing &. Healtyi Yogyakarta: Andi Offset.

Molintao, W. P. 2019. Hubungan Komunikasi Terapeutik Perawat dengan Tingkat Kecemasan Pasien PreOperatif di Instalasi Gawat Darurat trauma RSUP Prof. DR. R.D Kandou Manado. Journal Of Community and Emergency,7(1): 55–65.

Novita, R., Nugroho, S.A., Handoko, Y.T., 2020. Hubungan Komunikasi Terapeutik Dengan Tingkat Kecemasan Pasien Baru di Ruang UGD Puskesmas Tamanan Bondowoso. Jurnal Keperawatan Profesional (JKP). 8(2), 35-52.

Pane, Pebriana. 2019. Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Oprasi Di Ruang Bedah Rsud Dr. Pirngadi Medan Tahun 2019. Skripsi. S1 Keperawatan. Poltekes Kemenkes Medan.

Palla, A., Sukri, M. and Suwarsi, 2018. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi, Jurnal Ilmiah Kesehatan Iqra, 7(1): 45–53. Pandiangan, E. and Wulandari, I. S. M. 2020. Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kecemasan Pasien Pre-Operasi, Malahayati Noursing Journal, 2(3): 469–479.

Kemenkes RI, 2015. Panduan Nasional Keselamatan Pasien Rumah Sakit Patient Safety: Utamakan Keselamatan Pasien. Jakarta: Depkes RI.

Downloads

Published

2024-03-25

How to Cite

Sri Handayani, Oktika Supiara, & Tomy Adi Prasetyo. (2024). PENGARUH KOMUNIKASI TERAPEUTIK TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PASIEN PRE OPERASI DI RSU PKU MUHAMMADIYAH SRAGEN. Jurnal Kesehatan Dan Kedokteran, 3(1), 1–6. https://doi.org/10.56127/jukeke.v3i1.1268

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.