NILAI MORAL DALAM NOVEL KAMU DUNIAKU KARYA ROSA AMANDA SALIM KAJIAN: SOSIOLOGI SASTRA
DOI:
https://doi.org/10.56127/jukim.v4i1.1743Keywords:
Nilai Moral, Kamu Duniaku, Sosiologi SastraAbstract
Nilai moral merupakan suatu tingkah laku yang di perlihatkan oleh setiap individu berupa sikap positif maupun negatif. Turunnya tingkat kesadaran akan nilai moral dalam lingkungan anak mudah sangat prihatin, perkembangan zaman membuat nilai moral tidak lagi di terapkan dalam hidup bersosialisasi. Nilai moral sangat penting di terapkan supaya setiap individu memiliki nilai dalam dirinya sendiri. Seseorang yang berprilaku negatif akan memiliki nilai moral yang buruk, sebaliknya seseorang yang berperilaku baik akan mencerminkan nilai moral yang bersifat positif.
References
Amri P. Sihotang, SS, M. H. (2008). Mengenal Sosiologi. In Semarang University Press (p. 81 halaman).
Andri Wicaksono. 2014. Pengkajian Prosa Fiksi. Bandar Lampung:Garudhawaca.
Dewi, Mi. K. (2011). Moralitas Warga PAlUBI (Paguyuban Luar Biasa) di Kabupaten Jepara. 14–34.
Dr. Suwardi, M. H. (2011). Bahan Kuliah Sosiologi Sastra. 1–193.
Kartika Rinakit Adhe, halden dan richards(2006:44). (2016). Jurnal CARE Edisi Khusus Temu Ilmiah (Vol. 03 No.3 Maret 2016). 3(3), 42–51.
Kurnia Rachman, A., & Susandi, S. (2021). Nilai Moral Dalam Perspektif Sosiologi Sastra Pada Novel Paradigma Karya Syahid Muhammad. Hasta Wiyata, 4(1), 58–80. https://doi.org/10.21776/ub.hastawiyata.2021.004.01.06.
Moleong. (2005). Metode Penelitian Kualitatif, 48–61.
Sanjaya, M. D. (2022). Nilai-Nilai Pendidikan Dalam Novel Hanter Karya Syifauzzahra Dan Relevansinya Sebagai Pembelajaran Sastra Di SmaRiset, K. (2022). 1 , 2 , 3. 5, 475–496. KREDO : Jurnal Ilmiah Bahasa Dan Sastra, 5(2), 475–496. https://doi.org/10.24176/kredo.v5i2.6778.
Suyatno. (2012). Nilai, Norma, Moral, etika dan Pandangan Hidup Perlu Dipahami Oleh Setiap... PKn Progresif, 7(1), 34–44. https://media.neliti.com/media/publications/158683-ID-nilai-norma-moral-etika-dan-pandangan-hi.pdf.