MENGGALI DAN MEMBANGUN KEUNGGULAN KOMPETITIF MELALUI KEARIFAN LOKAL PADA MASYARAKAT ADAT KASEPUHAN CIPTA GELAR KABUPATEN SUKABUMI

Authors

  • Hari Muharam Universitas Pakuan
  • Hari Gursida Universitas Pakuan
  • Isnurrini Hidayat Susilowati Universitas Pakuan
  • Wiwik Widiyanti Universitas Pakuan
  • Enok Tuti Alawiah Universitas Pakuan
  • Herlin Widasiwi Setianingrum Universitas Pakuan

DOI:

https://doi.org/10.56127/jammu.v2i3.1120

Keywords:

Keunggulan, Kompetitif, Masyarakat, Adat, Cipta Gelar

Abstract

Masyarakat adat Kasepuhan Cipta Gelar, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Adalah masyarakat adat yang masih mempertahankan pola hidup tradisionalnya yang kaya akan kearifan lokal dalam pengelolaan tanah, pertanian, dan sumber daya air. Namun penerapan prinsip-prinsip ekonomi sirkular perlu disempurnakan lebih lanjut, seperti prinsip repair dan recovery pada penggunaan tanah dan sistem pertanian, serta prinsip recycle pada pengolahan air. Oleh karena itu, perlu peran Perguruan Tinggi untuk memberikan penyuluhan akan pentingnya hal itu. Hasil pengabdian masyarakat menunjukkan ada antusias pada masyarakat Kasepuhan Cipta Gelar untuk menerapkan prinsip-prinsip ekonomi sirkular, terutama pada pengelolaan tanah dan pertanian. Masyarakat menggunakan polikultur, pupuk organik, dan bibit turun-temurun untuk menjaga kesuburan tanah dan meminimalisir limbah pertanian. Selain itu, air dimanfaatkan secara efisien, termasuk penggunaannya sebagai sumber energi listrik melalui PLTA dengan menggunakan turbin. Sehingga kedepannya, masyarakat adat Kasepuhan Cipta Gelar dapat dijadikan contoh bagi masyarakat lain dalam menerapkan konsep ekonomi sirkular. Keberhasilan mereka dalam memanfaatkan kearifan lokal untuk mencapai keberlanjutan lingkungan dan ekonomi regional merupakan kontribusi yang signifikan terhadap pengembangan model ekonomi yang berkelanjutan di Indonesia.

References

Azhar, A. A., Hadiwijoyo, S. S., & Nau, N. U. W. (2023). Peran Multi-Aktor Dalam Mewujudkan Ketahanan Pangan Nasional Melalui Pengelolaan Food Loss and Waste Di Indonesia. Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 2(04), 56–74. https://doi.org/10.56127/jukim.v2i04.752

Gunawan, I. (2023). Mengelola Sekolah Berbasis Ekonomi Sirkular. Primary, 2(2).

Indrayani, L. (2021). Konsep Circular Economy Untuk Mewujudkan Industri Batik Yang Berkelanjutan. Kementerian Perindustrian Republik Indonesia, 3(1), 1–11.

Jenar, S. (2023). An Analysis of Presidential Regulation 105/2021: The National Strategy for Accelerating the Development of Disadvantaged Regions 2020-2024 and Its Implications for Provincial Government. Nurani Hukum, 6(1), 92. https://doi.org/10.51825/nhk.v6i1.17234

Leal Filho, W., Salvia, A. L., & Eustachio, J. H. P. P. (2023). An overview of the engagement of higher education institutions in the implementation of the UN Sustainable Development Goals. Journal of Cleaner Production, 386, 135694. https://doi.org/10.1016/j.jclepro.2022.135694

Ningrum, W. W., Rakhmawati, A., & Jannah, R. M. (2023). Pemanfaatan Limbah Plastik Low Density Polyethylene (LDPE) pada Paving Block Non Pasir. ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 2(2), 617–624. https://journal-nusantara.com/index.php/JIM/article/view/1320

Otivriyanti, G., Tilottama, R. D., Meilani, S. S., Fani, A. M., & Purwanta, W. (2023). Study of Waste Reduction Strategy and The Potential Application of Circular Economy in Solid Waste Management in Toba Regency of North Sumatera. Jurnal Teknologi Lingkungan, 24(2), 220–227.

Pratama, A. J., Oktaviani, M., Ridwan, M. R. N., & Shopiama. Nasywa. (2023). Peran Wawasan Nusantara Dalam Pemanfaatan Sumber Daya Alam Dan Pengembangan Ekonomi. Advances in Social Humanities Research, 1(5), 566–571. https://www.adshr.org/index.php/vo/article/view/67

Ramadoni, S. R., Sanata, K., & Gegana, R. P. (2023). Ekonomi Sirkular : Tantangan Dan Peluang Pengaturan Pengelolaan Sampah dan Limbah di IKN Nusantara. Prosiding Nasional Universitas Abdurachman Saleh Situbondo, 1, 416–428. https://unars.ac.id/ojs/index.php/prosidingSDGs/article/view/3410

Rangkuty, D. M., & Pangeran. (2023). Ekspor Impor. Tahta Media.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alphabet.

Utami, K., Sandya Prasvita, D., & Widiastiwi, Y. (2023). Pengembangan Sistem Manajemen Bank Sampah berbasis Web untuk mewujudkan keberhasilan Ekonomi Sirkular di Masyarakat. Indonesian Journal of Computer Science, 12(1), 239–251. https://doi.org/10.33022/ijcs.v12i1.3140

Downloads

Published

2023-12-30

How to Cite

Muharam, H., Gursida, H., Susilowati, I. H. ., Widiyanti, W. ., Alawiah, E. T. ., & Setianingrum, H. W. . (2023). MENGGALI DAN MEMBANGUN KEUNGGULAN KOMPETITIF MELALUI KEARIFAN LOKAL PADA MASYARAKAT ADAT KASEPUHAN CIPTA GELAR KABUPATEN SUKABUMI.  Jurnal Abdi Masyarakat Multidisiplin, 2(3), 22–26. https://doi.org/10.56127/jammu.v2i3.1120

Similar Articles

1 2 3 4 5 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.